• About
  • Sitemap
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Contact

PERUBAHAN

INFORMASI, TIPS, CARA, DAN TUTORIAL ADA DISINI

  • Home
  • RESEP MASAKAN
    • RESEP KUE
    • RESEP MINUMAN
  • TIPS PACARAN
Home » islami » TIPS MERUBAH DIRI MENURUT ISLAM

TIPS MERUBAH DIRI MENURUT ISLAM


MERUBAH KEHIDUPAN DENGAN 3 HAL

resep aneka makanan di : www.caraunic.blogspot.com
Ada 3 kekuatan untuk melakukan perubahan :
1. Hati & Pikiran.
2. Kata-kata.
3. Tindakan..

Perubahan yang dimaksud adalah perubahan dari kondisi yg negatif menuju ke arah yang positif. Dari derajad diri yang munkar menuju derajat diri yang ihsan. Dari derajad diri yg bodoh dan miskin, menuju derajad diri yang bermartabat.

Rasulullah shallallahu ‘alahi wa sallam bersabda, “Barang siapa di antara kamu yang melihat kemungkaran, maka hendaklah ia merubah (mengingkari) dengan tangannya, jika tidak mampu hendaklah ia merubah (mengingkari) dengan lisannya, jika tidak mampu hendaklah ia merubah dengan hatinya, dan itulah keimanan yang paling lemah.” (HR. Muslim no. 49)

Dan sebelum merubah kondisi orang lain, ubah dulu kondisi diri :
“Sesungguhnya Allah tidak merubah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka merubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri…” (QS. 13 : 11).

“Hai orang-orang yang beriman, peliharalah dirimu dan keluargamu dari api neraka yang bahan bakarnya adalah manusia dan batu... ”(QS. At Tahriim [66]: 6).

Ya, kita mungkin tidak punya kekuatan serta kekuasaan untuk merubah sesuatu yg di luar kita. Tapi yg pasti, kita mempunyai kekuasaan untuk merubah diri sendiri. Dan bila setiap diri mau berubah, maka seluruh dunia akan berubah menjadi lebih baik.

Jadi sebenarnya sederhana. Ketika kita ingin merubah situasi bangsa dan negara ke depan maka mulailah perubahan itu pada diri sendiri. Orang bijak berkata, "Everyone thinks of changing the world, but no one thinks of changing himself."

DAN YAKINLAH : BISMILLAH
TUHAN BESERTA ANDA....

“Dan orang-orang yang berjihad untuk (mencari keridhaan) Kami, benar- benar akan Kami tunjukkan kepada mereka jalan-jalan Kami. Dan sesungguhnya Allah benar-benar beserta orang-orang yang berbuat baik.” (QS. Al ankabut [29]: 69).
Posted by muklisin on Monday, November 18, 2013 - Rating: 4.5
Title : TIPS MERUBAH DIRI MENURUT ISLAM
Description : MERUBAH KEHIDUPAN DENGAN 3 HAL

Share to

Facebook Google+ Twitter

0 Response to "TIPS MERUBAH DIRI MENURUT ISLAM"

Post a Comment

Newer Post
Older Post
Home
Subscribe to: Post Comments (Atom)

Blog Archive

  • ►  2014 (19)
    • ►  September (4)
    • ►  August (5)
    • ►  July (7)
    • ►  June (2)
    • ►  March (1)
  • ▼  2013 (32)
    • ►  December (7)
    • ▼  November (20)
      • Cara Membuat Link Download di Blog
      • INNAMA AMAU BIN NIAT
      • Salam dari Ustadz Yusuf Mansur Riyadhah 40 hari
      • MINTALAH PERTOLONGAN ALLAH DENGAN CARA SHALAT DAN ...
      • CARA MENDAFTARKAN BLOG KE 50 SEARCH ENGINE SEKALIGUS
      • TIPS MERUBAH DIRI MENURUT ISLAM
      • .. BAGAIMANA MERASAKAN KETENANGAN JIWA LEWAT DZIKI...
      • RASULULLAH SETELAH BANGUN TIDUR
      • KEPEMIMPINAN DALAM DUNIA ORGANISASI
      • MELATIH OTAK KANAN DAN KIRI
      • MOBIL MURAH SIAP DILUNCURKAN
      • MENCURI CELANA DALAM DI HAJAR MASA SAMPE BABAK BELUR
      • PROFILE MARK ZUCKERBERG
      • PROPAGANDA DAN ZIONISME SUDAH MERAJALELA DI INDONESIA
      • BACAAN SHOLAT JENAZAH
      • FATIN DI AJANG PENCARIAN BAKAT DAN PROGRAM YAHUDI
      • Cara Agar Semua Halaman Blog Terindex Google
      • TIPS SUKSES JUALAN SEMBAKO
      • TIDUR LAMPU DI MATIIN YA,, AJARAN NABI MUHAMMAD SAW
      • HADIST TENTANG MENUNTUT ILMU
    • ►  June (1)
    • ►  May (4)
  • ►  2012 (2)
    • ►  November (1)
    • ►  October (1)

Followers

My Blog List

  • PERUBAHAN
    INI TALK SHOW ANDRE DAN SULE FULL SUBCRIBE AGUS NIRWANTO DI YOUTUBE
Copyright © 2012 PERUBAHAN - All Rights Reserved
Design by perubahan - Powered by Blogger